Aktivis Mahasiswa Dilatih Training Protokol

Aktivis Mahasiswa Dilatih Training Protokol

Penulis : TIM HUMAS, 29 Februari 2016, 09:02:06
Semarang – guna peningkatan pelayanan prima di kalangan mahasiswa UIN Walisongo terutama para aktivis melayani tamu VIP dan VVIP, IsDB Pokja Kemahasiswaan menggelar training protokol. Training ini dilakukan sehari penuh pada Senin, (29/2) di aula kampus uin. Acara dibuka Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan Prof Dr H Suparman MAg.
Ketua Panitia Dr jauharotul farida menagtakan bahwa Kegiatan ini inisiasi Pokja kemahasisswaaan IsDB. Banyak kegiatan mahasiswa yang kurang bisa menyambut tamu VIP secara proporsional, dengan menggunakan prosedur protap, kami juga mengajak para wakil dekan dosen dan pegawai.
Training diisi oleh Risma Kusumanindra dari Cristal Indonesia Manajemen. Kami berharap mahasiswa yang ikut ini, mahasiswa bisa menyerap ilmu keprotokolan yang telah dilatih ini.
“Semua tata cara penyambutan tamu VIP itu harus menggunakan ilmu, yaiatu iu krprotokolan. Pengetahuan yang dimiliki bagaimana memanajen suatu kegiatan agar bisa sukses dan berlangsung dengan lancar itu ada ilmunya,” tegasnya.
Prof dr Suparman mengatakan bahwa aturan dalam kegiatan atau even tertentu, berhasil atau tidak itu tergantung protokolnya. Saya berharap mahasiswa bisa disiplin dalam mengemban tugas sebagai pemimpin yang baik.
Banyak tips agar bisa menjadi sukses yaitu kemampuan pengendalian diri, soft skill. Menuju sukses itu butuh kemampuan pengendalian diri, setelah ini anda langsung bisa praktikan, yang penting itu prosesnya. Perubahan dimulai dari pembawaan sikap, aktive persuasive, energic leadership model. Kepemimpinan integritas, sikap komitmen, bakat dan pengetahuan.
Sumber : walisongo.ac.id

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama

Formulir Kontak

Do you have any doubts? chat with us on WhatsApp
Hello, How can I help you? ...
Click me to start the chat...